Perbedaan Pembuluh Nadi (Arteri) dan Pembuluh Balik (Vena)

0 comments

 PEMBULUH NADI  PEMBULUH BALIK
 Pembuluh nadi letaknnya agak kedalam,  tersembunyi dari permukaan tubuh :Pembuluh balik letaknnya dekat permukaan :tubuh dan tampak kebiru-biruan
 Dinding pembuluh kuat, tebal dan elastis :Dinding pembuluh tipis dan tidak elastis
 Arah aliran darah dari jantung :Arah aliran darah menuju jantung
 Denyut terasa :Denyut tidak terasa
 Katup hanya satu di dekat jantung :Banyak disepanjang pembuluh
 Jika terluka darah meluncur deras :Jika terluka darah hanya menetes
Sumber: Nurhayati, 2005. Kompetensi Ilmu Pengetahuan Alam Biologi Untuk SMP/MTs Kelas VIII. Yrama Widya. Bandung
Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Intisains - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger