Perbedaan Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik

0 comments

Sel Prokariotik berasal dari kata latin yaitu "pro" yang berarti sebelum dan "karyon" yang berarti inti atau nukleus, sehingga sel prokariotik merupakan sel yang tidak memiliki inti sejati. sedangkan sel eukariotik berasal dari kata  latin yaitu "eu" yang berarti sebenarnnya dan "karyon" berarti inti atau nukleus, jadi sel eukariotik merupakan sel yang memiliki inti sesungguhnya. 
Berikut ini adalah Perbedaan Sel Prokariotik dan Sel Eukariotik
 Sel Prokariotik Sel Eukariotik
 membran inti Tidak punya membran inti ada
 Ukuran 1-10 mili mikron Ukuran 10-100 mili mikron
 Bentuk kromosom Sirkuler  Bentuk kromosom Linear
 Memiliki Plasmid Tidak Memiliki Plasmid
 Jumlah RNA sedikit Jumlah RNA banyak
 Organel penghasil energi mesosom  Organel penghasil energi Mitokondria
Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Intisains - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger