Bakteri Penyebab Penyakit Pada Hewan Ternak

0 comments

Berikut ini adalah beberapa contoh bakteri yang menyebabkan penyakit pada hewan, yaitu:
Nama BakteriPenyebab Penyakit
Bacillus anthracisPenyebab penyakit anthrak pada sapi, kerbau, domba dan lain sebagainya
Pasteurella multocidaPenyebab penyakit septicaemia haemorrhagica pada sapi, kerbau, kambing, biri-biri, rusa dan babi
Haemophilus equgenetalisPenyebab penyakit contagious equine metritis (CEM) pada kuda betina
Malleomyces malleiPenyebab penyakit Malleus (ingus jahat) pada kuda, kelinci, dan marmut
Mycobacterium tuberculosisPenyebab penyakit TBC pada sapi, babi, kucing, anjing, kera
Brucella abortusPenyebab abortus pada hewan ternak
Clostridium spPenyebab penyakit blackleg/radang paha (Clostridium chauvoei), penyakit magllignant edema (Clostridium septiculum), Penyakit ikterohemoglobinuria (Clostridium haemolyticum), penyakit tetanus (Clostridium tetani), penyakit botulimus (Clostridium botolinum)
Referensi:
Budiyanto, 2002. Mikrobiologi Terapan. UMM Press, Malang
Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Intisains - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger